Kamis, 11 November 2010

Tip' membuat otek relax agar tetap kreatif.

Pada saat Anda bekerja, pernahkah merasakan tiba-tiba otak merasa blank. Padahal Anda dikejar-kejar tugas yang yang harus diselesaikan dan dilaporkan ke Atasan. Inilah yang menyebabkan otak kehilangan ide dan kreatifitasnya. Dengan kondisi tersebut terjadi merupakan salah satu sinyal bahwa otak sudah mulai mengalami stagnasi dan perlu di refreskan lagi sehingga Anda bisa tetap berkreatif, namun anda binggung bagaimana caranya? Berikut cara yang bisa Anda lakukan agar otak Anda bisa tetap kreatif.
  • Mencari Informasi Baru. Dengan membaca informasi dari buku-buku, media masa atau internet serta pengalaman sehingga Anda menjadi terpacu untuk mebuat ide-ide baru yang bagus.
  • Membuat sesuatu. Buatlah sesuatu yang Anda senangi, seperti menulis, melukis serta menggambar atau memfoto. Dengan begitu otak Anda akan berkembang dan terpacu untuk melakukan hal lain yang lebih kreatif.
  • Mengembangkan Keterampilan. Maksudnya Anda bisa melakukan keterampilan di berbagai kursus atau seminar sesuai dengan pekerjaan Anda sehari-hari. Dengan begitu Anda akan merasa terinspirasi untuk melakukan kegiatan sehari-hari.
  • Mendengarkan musik. Nada-nada dalam lagu yang tenang dapat membuat tubuh Anda menjadi santai dan nyaman, dan ini dapat membantu otak Anda untuk beristirahat.
  • Olahraga dan menyalurkan hobi atau berlibur. Melakukan olah raga seperti jogging, berenang sangat bermanfaat untuk menyehatkan tubuh serta membuat Anda berfikir jernih. Dan luangkan waktu Anda untuk berlibur bersama keluarga atau teman kantor dan menyalurkan hobi Anda. Ini dilakukan supaya otak Anda merasa refresh dan melupakan sejenak masalah dikantor.
Sb. Seruu.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar